Sabtu, 12 Mei 2012
Berkat Ketegasan Positioning Aora TV
Kini Aora sudah beroperasi di 75 kota, selama setahun ini pelanggan lebih dari 200.000. Aora memposisikan diri sebagai televisi berbayar yang affordable (harga terjangkau). Dengan menrengkuh pasar yang lebih luas. Aora sengaja membidik pasar luar jabodetabek, termasuk luar jawa, seperti Sulawesi, Kalimantan, dan Sumatera.
Penting sekali memiliki positioning yang jelas, terfokus dan strategi yang allign (selaras) dengan target market. Positioning artinya kita memilih untuk unggul dan melayani terfokus di satu sisi/market. Positioning bukanlah pilihan tapi keharusan, karena market yang tidak homogen.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar