Selasa, 18 Juni 2013
Pelajaran dari Smartphone Samsung anti Maling
Inilah alasan mengapa Samsung terus digandrungi dan disukai banyak konsumen di dunia, yaitu tindakan aktif Samsung yang terus berinovasi produk, dengan terus memberikan fitur-fitur baru, yang tidak saja fitur umum, tapi fitur khusus. Baru ini Samsung mengeluarkan smartphone anti maling. Kill-Feature nama fitur yang dibenamkan di smartphone Samsung. Dengan fitur ini, memungkinkan untuk mengunci dan menghapus data ketika smartphone dicuri. Temukanlah ide-ide dari konsumen tentang kebutuhan yang mungkin tidak terungkapkan. Ciptakanlah fitur yang memberikan kenyamanan, keamanan, dan kebanggaan.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar