Selasa, 25 Oktober 2011

Penghambat Daya Saing Usaha

Daya saing adalah kekuatan perusahaan menghadapi persaingan. Agar daya saing kuat, perusahaan harus bisa mengatasi penghambat di dalam dirinya, agar bisa lebih competitive. Inilah yang ditekankan oleh Lintas Asosiasi Nasional, meminta pemerintah mengatasi 10 penghambat daya saing usaha, antara lain tentang kenaikan tarif dasar listrik 2012.
Berikut beberapa penghambat utama daya saing dalam bisnis:
1. Sumber daya yang tidak kompeten
2. Top manajemen yang safety player
3. Kualitas produk yang buruk
4. Sistem pendukung bisnis yang kuno
5. Inefesiensi
6. Rendahnya produktifitas
7. Team leader yang buruk
8. Fundamental keuangan yang tidak mendukung
9. Dll.

Atasilah penghambat daya saing di bisnis Anda.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar