Rabu, 05 Desember 2012
Rahasia Sukses Kenari Djaja
Kenari Djaja bermula dari kios berukuran 2,5 x 2,5 meter di Pasar Kenari. Namun kini telah memiliki 13 gerai dengan 500 karyawan. Salah satu strategi yang pernah dilakukan pada awalnya mencetak kartu nama gratis kepada pemilik toko bangunan tanpa menawarkan barang dagangan dahulu. Setelah enam bulan para pemilik toko pun membeli karena pelanggan mereka menanyakan merek kunci yang tercantum di kartu nama tersebut. Bisnis bukanlah matematika dan ilmu pasti. Perlu upaya awal yang dinamakan investasi. Dengan berani investasi, maka anda akan menuai pelanggan, brand awareness, customer engangement. Apa sahabat investasi yang wajib diberikan? Ingin tahu? Silakan email ke hendybakrim@yahoo.com (free).
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar