Sabtu, 13 Oktober 2012
Strategi Terbaru Coca Cola
Coca Cola tidak berhenti berkreasi. Walau sudah menguasai market share dunia, dan memiliki brand image yang kuat, Coca Cola tak berhenti untuk menancapkan brandnya ke hati terdalam semua orang. Terbaru Coca Cola Australia berkampanye dengan mengeluarkan 150 kemasan yang digunakan sejak 1938 - pertama kali minuman soda ini diperkenalkan di Australia - hingga 2012. Tiap kemasan disertai dengan QR core dan URL yang dapat diakses untuk mendengarkan 50 lagu yang populer pada masing-masing tahun. Perusahaan tidak boleh benhenti pada brand image tapi melangkah jauh ke brand awareness dan engagement. Dengan program seperti apa yang bisa mendatangkan awareness dan engagement? Ingin tahu? Silakan email ke hendybakrim@yahoo.com (free).
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar