Minggu, 11 Desember 2011

Konsen Google saat ini

SDM lah yang menentukan seberapa jauh wilayah kesuksesan yang Anda akan raih. Oleh karena itu, manajemen SDM tidak kalah penting dari produk itu sendiri. Ketika Anda bisa mendapat orang dengan talenta yang tepat serta didukung lingkungan yang berkinerja, maka usaha anda akan maju melesat. Inilah yang menjadi konsen Google saat ini, membuat program yang bisa menarik dan mempertahankan pegawainya yang berprestasi. Serta memastikan para pekerja tersebut terikat dengan kesuksesan perusahaan.
Jika anda ingin punya keunggulan bersaing dari SDM, maka anda harus berani berinvestasi. Mencari, menyeleksi, melatih, membimbing, mengevaluasi dan mempertahankan adalah langkah-langkah investasi tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar