Ketika produk yang anda jual kompetitif, banyak saingan, dan kualitas produk tidak begitu berbeda, maka salah satu yang bisa anda lakukan adalah menciptakan produk layanan yang berbeda. Buatlah terobosan produk layanan yang dibutuhkan.
LG mengeluarkan produk layanan baru yang dinamakan LG Service Bus. Kawasan permukiman dan area publik akan jadi titik layanan utama. Layanan LG Service Bus terdiri dari tiga orang teknisi untuk melayani perbaikan produk LG. Dan satu orang sebagai konsultan produk bagi pengunjung yang butuh informasi terkait produk LG.
Sebentar lagi akan lahir bukan lagi perang harga, tapi perang mutu dan solusi pelayanan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar